PELUANGKERJA.ID - PT Lion Super Indo atau yang terkenal dengan nama Superindo merupakan sebuah perusahaan ritel yang memiliki gerai supermarket tersebar di lebih dari 40 kota di Pulau Jawa dan bagian selatan Sumatera. Saat ini membuka lowongan pekerjaan sebagai SIAP.
Posisi
- Super Indo Apprentice Program (SIAP)
Deskripsi Pekerjaan
- Super Indo Apprentice Program (SIAP) adalah program pemagangan yang dibuat untuk mendapatkan tenaga kerja yang handal. Peserta pemagangan akan mendapatkan program pelatihan yang terstruktur.
Job Requirements / Persyaratan
- Lulusan SMA/SMK – D3
- Usia 18 – 25 tahun, terbuka untuk lulusan baru
- Bersedia mengikuti pemagangan dengan sistem shift & tetap masuk di hari Sabtu/Minggu atau hari libur Nasional
- Telah mendapatkan vaksin Covid-19 minimal dosis 2
- Bersedia melampirkan hasil laboratorium Rapid Antigen Covid-19 pada saat tanda tangan Perjanjian Pemagangan
- Terbuka untuk seluruh Indonesia
- Penempatan terjangkau dengan domisili
- Untuk melamar pekerjaan ini silakan kunjungi superindo.jobseeker.software.
Note:
Seluruh proses rekrutmen Super Indo ini 100% gratis tidak dipungut biaya apapun
Hanya kandidat terpilih yang memenuhi kualifikasi yang akan di proses untuk tahap selanjutnya.
Kuota/batas pelamar terbatas dan informasi dapat berubah sewaktu-waktu.